
Foto Otomatis
Agung Pambudhy – detikOto
Selasa, 17 Jan 2023 15:43 WIB
Jakarta – Yamaha Indonesia resmi merilis motor berkelas terbaru yaitu Grand Filano Hybrid Connected. Skuter ini menawarkan desain retro kontemporer dengan konsep fashion premium.